Beli Online | Klaim Online

Asuransi Perjalanan

Produk Proteksi untuk menanggung segala kerugian yang dialami selama bepergian. Mulai dari penundaan jadwal penerbangan, hingga terjadinya wabah di kota/negara tujuan.

Benefit apa saja yang akan Anda dapatkan?



Proteksi Keterlambatan dan Pembatalan Penerbangan

Simpan baik-baik boarding pass Anda, sebagai dokumen bukti saat Anda mengajukan klaim penggantian karena penundana/keterlambatan penerbangan.



Biaya Perawatan Medis (Cashless)

Sudah menjadi tugas kami menjaga perjalanan Anda, ke mana pun. Mendadak sakit dan harus dirawat di kota/negara lain memang kurang menyenangkan, tapi Anda tidak perlu khawatir, ya.



Proteksi Risiko Kecelakaan

Kecelakaan memang bisa terjadi kapan saja dan di mana saja, sehingga sudah menjadi tugas kami untuk melindungi Anda kapan pun. Segera hubungi kami, jika Anda mengalami kejadian kurang menyenangkan selama bepergian.





Proteksi Cacat Permanen Akibat Kecelakaan

Anda adalah yang terpenting, sehingga kami mendoakan keselamatan dan kenyamanan perjalanan Anda setiap saat. Di mana saja, selama 24 jam.



Proteksi Keterlambatan dan Kehilangan Bagasi

Pesawat sudah mendarat, tapi tak kunjung menemukan bagasi? Tenang, jangan panik dulu. Anda berhak mendapatkan kompensasi jika maskapai sudah mengonfirmasi keterlambatan atau kehilangan ini



Proteksi Kehilangan Uang atau Dokumen Perjalanan

Tarik nafas, dan tenangkan pikiran. Kehilangan paspor atau uang di negara orang bisa menjadi mimpi buruk, tapi tak perlu khawatir, ada Asuransi Perjalanan Etiqa yang siap membantu Anda di mana pun.





Proteksi Wabah Penyakit atau Bencana Alam

Bahkan sebelum jadwal keberangkatan, manfaat Asuransi Perjalanan Etiqa sudah bisa didapatkan. Kami akan selalu melindungi Anda, terutama jika kota/negara tujuan terkena wabah atau bencana alam.



Perlindungan Dari Risiko Aksi Terorisme

Meminimalisir kerugian untuk kenyamanan Anda, bahkan saat Anda mengalami dampak akibat aksi terorisme yang sedang terjadi. Ini adalah tugas kami untuk memberikan perlindungan dan pertanggungan atas kejadian ini.



Manfaat Hole in One

Sebagai ucapan selamat dan hadiah, Asuransi Perjalanan Etiqa akan memberikan benefit jika Anda yang sedang bepergian ke luar negeri memenangkan hole-in-one dalam turnamen golf.



Artikel Terkait

ETIQAPedia



By Admin | 21 February, 2023

Mobil Mogok Panggil Etiqa Emergency Road Assistance

Read More


By Admin | 22 November, 2022

Perbedaan Asuransi All Risk dan TLO

Read More


By Admin | 27 October, 2022

Asuransi Kecelakaan Diri: Lebih Murah dari Asuransi Jiwa

Read More